Soal UAS PKn / Pendidikan Kewarganegaraan Kelas X Semester Ganjil
ULANGAN AKHIR SEMESTER (UAS)
TAHUN PELAJARAN 2013/2014
MATA PELAJARAN : PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN
KELAS : X
SEMESTER : Ganjil
HARI/TANGGAL : November 2013
WAKTU 2 x 45 Menit:
Petunjuk :
- Bacalah soal berikut dengan cermat dan teliti !
- Pilihlah jawaban (A, B, C, D Atau E ) yang kamu anggap paling benar !
Peringatan :
- Apabila terbukti melakukan kerja sama/nyontek , sanksinya yaitu nilai 0/ kosong. !!
SOAL :
1) Sebagai mahluk sosial , manusia tidak dapat memenuhi kebutuhan hidupnya sendiri, melainkan selalu memerlukan bantuan dan kerjasama dengan sesamanya. Manusia sebagai mahluk sosial sering diistilahkan dengan ………
a. Zoon Politicon
b. Politikon Zoon
c. Individual
d. Personal Right
e. Hukum Publik
2) Manusia sebagai mahluk yang memiliki akal pikiran,perasaan dan keyakinan.Manusia tidak dapat berdiri sendiri,melainkan sangat membutuhkan orang lain. hal tersebut menandakan bahwa manusia itu sebagai mahluk ….
a. .individu
b. sosial
c. Individu dan social
d. bermasyarakat
e. berkeyakinan
3) Perhatikan gambar dibawah ini ":
Dalam gambar tersebut terlihat bahwa bagaimana manusia bergotong-royong , hal ini menunjukkan bahwa manusia merupakan………
a. Makhluk Individu
b. Makhluk Sosial
c. Makhluk hidup
d. Makhluk Tuhan
e. Makhluk Luar Angkasa
4) Sisi positip bila karakter individualnya yang dominan dalam dirinya yaitu bertaqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, Bertanggungjawab, dan selalu berusaha meningkatkan kualitas dirinya. Namun Sisi negtif yang akan muncul apabila bila karakter individualnya yang dominan dalam dirinya yaitu Kecuali….
a. Saklek
b. Sombong
c. Suka menyendiri
d. Tidak peduli kepada orang disekitarnya
e. Suka bergaul
5) Bangsa terbentuk karena adanya hasrat bersatu . Pendapat tersebut dikemukakan oleh….
a. Hegel b. F. Ratsel c. Logemen d. Kranenburg e. Ernest Renan
6) Pengakuan negara lain terhadap berdirinya suatu negara, merupakan unsur terbentuknya negara yang disebut unsur ナ.
a. deklaratif
b. konstitutif
c. faktual
d. de facto
e. demokratif
7) Dibawah ini yang merupakan unsure-unsur bangsa adalah, Kecuali....
a. Ada sekelompok manusia yang mempunyai kemauan untuk bersatu.
b. Berada dalam suatu wilayah tertentu.
c. Ada kehendak untuk membentuk atau berada di bawah pemerintahan yang
dibuatnya sendiri.
d. Ada kesamaan karakter, identitas, budaya, bahasa, dan lain-lain sehingga
dapat dibedakan dengan bangsa lainnya.
e. Ada sekelompok manusia yang selalu bersaing dalam segala hal
8) Negara ialah suatu organisasi kemasyarakatan yang bertujuan dengan kekuasaannya mengatur serta menyelenggarakan sesuatu masyarakat (1985), pengertian negara tersebut dikemukakan oleh....
a. Logeman
b. Mr.M Nasrun
c. Prof.Dr.Djokosoetomo
d. Hans Kelsen
e. Djoko susilo
9) Dibawah ini yang merupakan unsure terbentuknya suatu Negara yaitu…….
a. Rakyat yang tidak berdaulat
b. Daerah Negara lain
c. Pemerintah yang tidak berdaulat
d. Adanya pengakuan dari Negara lain
e. Adanya perlengkapan militer
10) Pada tanggal 17 Agustus 1945 Indonesia menyatakan kemerdekaannya . tersebut merupakan Pengafkuan …
a. Pengakuan de fakto
b. Pengakuaan de yure
c. Pengakuan administrasi
d. Pengakuan konstututif
e. Pengakuan deklaratif
Lanjutan Soal No 11 - 20-----> Klik DiSini
Habibullah Al Faruq mengatakan, selain Pilihan Ganda, ada yang Essay nggak soalnya?
ReplyDelete